Film Korea “Parasite”, Ketika Kaya dan Hidup Makmur Menjadi Impian Utopis

HIDUP makmur dengan kekayaan berlimpah akan selalu menjadi “mimpi indah” bagi banyak orang. Termasuk keluarga Kim di Korea yang boleh dibilang “miskin”. Orangtua dengan dua anak ini hidup di ruang bawah sebuah apartemen sederhana. Letaknya pun berada di pojok sebuah gang kecil. Di situ pula seorang gelandangan sering kali punya niat “bersembunyi” untuk bisa kencing … Continue reading Film Korea “Parasite”, Ketika Kaya dan Hidup Makmur Menjadi Impian Utopis