Geliat Umat Katolik Gereja St. Petrus Paroki Pekalongan Siapkan Misa Tahbisan Imam, Selasa (31/7) Besok

KEGEMBIRAAN dan kebahagiaan umat se-Keuskupan Purwokerto yang akan mendapatkan gembala-gembala baru tampak dalam foto-foto kesibukan persiapan panitia di bawah ini. Misa Tahbisan Imam akan diselenggarakan besok, Selasa Pahing, 31 Juli 2018 pukul  17.00 WIB di Gereja St Petrus  Paroki  Pekalongan, Jateng. Para diakon yang menerima Sakramen Imamatnya dari tangan Mgr. Robertus Rubiyatmoko ialah Diakon Bram … Continue reading Geliat Umat Katolik Gereja St. Petrus Paroki Pekalongan Siapkan Misa Tahbisan Imam, Selasa (31/7) Besok