Membangun Toleransi di Tengah Pluralitas: Temu Unio Jawa ke-3 di Keuskupan Bogor (1)

KEUSKUPAN Bogor memfasilitas forum Temu Unio Regio Jawa ke 3 di kawasan Sentul. Acara ini berlangsung mulai tanggal 18-21 September 2018. Tema yang digeluti adalah “Membangun Toleransi di Tengah Pluralitas.” Acara ini dibuka dengan Perayaan Ekaristi konselebrasi bersama “tuan rumah” Mgr. Paskalis Bruno Syukur  OFM didampingi Ketua Unio Indonesia Romo PC Siswantoko Pr, Ketua Unio … Continue reading Membangun Toleransi di Tengah Pluralitas: Temu Unio Jawa ke-3 di Keuskupan Bogor (1)