RIP Romo Sukarno SVD di Pontianak, Jenazah Diterbangkan ke Soverdi Surabaya

KABAR duka kali ini muncul di Kongregasi Imam Serikat Sabda Allah (SVD) Provinsi  Java. Telah meninggal dunia di RS St. Antonius Pontianak, Kalbar, hari Rabu (28/11) pagi tadi: Romo Sukarno SVD. Almarhum baru saja merayakan HUT ke-25 tahun pesta imamatnya di Gereja Paroki Bandung, Wonosari, DIY, beberapa waktu lalu. Menurut jaringan kerja Sesawi.Net di Pontianak, … Continue reading RIP Romo Sukarno SVD di Pontianak, Jenazah Diterbangkan ke Soverdi Surabaya