9.6.23: Anak.Daud

0
278 views
Silsilah leluhur Yesus. (Ist)

DALAM Tradisi Yahudi, Leluhur dan Keturunan dihayati dalam hubungan dengan Allah.

Daud dijunjung tinggi sebagai Pilihan Allah. Messias dihormati, sebagai keturunan Daud dan diurapi Roh Allah.

Dari sebab itu, dalam Keluarga Nasaret, Yoseph bukanlah embel-embel belaka; dia menjadi pembawa nama “keturunan Daud”.

Dalam makna itulah, Guru Nasaret dihargai sebagai Anak Daud. Di sana hidupnya dirunut menuju kepada Perjanjian Lama demi keselamatan manusia. Mrk 12:35-37: dimaknai sebagai bagian bersatunya “keturunan manusia dan keputeraan Ilahi”.

Bagi murid-murid Kristus, sifat itu amat berharga. Kita perlu mensyukuri sebutan “Yesus sebagai Anak Daud” dan karena itu mudah disambut oleh rakyat jelata Yahudi, sebagai Messias.

Kita puji Namanya demi Kemuliaan Allah Yang Mahamulia. “Terpujilah Tuhan”.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here