BERITA In Memoriam Romo Karl Theodor Wolf SJ dalam Bingkai Foto Lawas (2) By Andhika Rahardyanto - January 17, 2021 0 1,096 views FacebookTwitterPinterestWhatsApp Almarhum Romo Karl Theodor Wolf SJ bersama kedua orangtuanya saat masih muda belia. (Istimewa) BERIKUT ini paparan foto lawas tentang sosok almarhum Romo Karl Theodor Wolf SJ yang kami dapat dari para pembaca. Almarhum Romo Karl Theodor Wolf JS dengan teman angkatan tahbisan Romo L. Suryawasita SJ. (Istimewa) Bersama penulis saat Romo Theo Wolf SJ masih berkarya di Gereja St. Yusup Paroki Ambarawa, Jateng. Romo Theo Wolf SJ naik kuda saat prosesi acara Minggu Palma. (Istimewa) RIP Romo Karl Theo Wolf SJ (1945-2021) In Memoriam Romo Karl Theodor Wolf SJ: 40 Tahun Menjadi Pastor Paroki di KAJ dan KAS (1)