Kondisi Lapangan Hari Minggu Siang (5/12/21) Pasca Meletusnya Gunung Semeru (3)

BERIKUT ini kami sampaikan laporan kondisi di lapangan terkini pada hari Minggu siang tanggal 5 Desember 2021 pasca terjadinya letusan Gunung Semeru hari Sabtu petang tanggal 4 Desember kemarin. Berita ini kami kutip dari laporan yang dibuat oleh petugas lapangan dari organ pemerintah Pusdalops BNPB (Badan Nasional Penanggulangan Bencana). Caritas Indonesia KWI sudi berbagi informasi … Continue reading Kondisi Lapangan Hari Minggu Siang (5/12/21) Pasca Meletusnya Gunung Semeru (3)