Pra Paroki Botong, Sentra Pelayanan Pastoral Jesuit di Kawasan Pedalaman Keuskupan Ketapang, Kalbar (2)

SEPANJANG sering keluyuran di wilayah pastoral Keuskupan Ketapang di Kalbar, jarang terdengar di telinga saya nama “Botong”. Botong saat ini masih berstatus pra paroki. Menjadi bagian dari layanan pastoral Gereja Santo Martinus Paroki Balai Berkuak. 310 km dari Ketapang Paroki Balai Berkuak itu sendiri jaraknya lumayan jauh dari “pusat kota” Ketapang. Setidaknya sekitaran 310 km … Continue reading Pra Paroki Botong, Sentra Pelayanan Pastoral Jesuit di Kawasan Pedalaman Keuskupan Ketapang, Kalbar (2)