Requiem untuk Romo Gregorius Utomo Pr dan Prosesi Pemakaman (2)

0
1,812 views
WhatsApp-Image-2020-02-15-at-06
Requiem untuk Romo Gregorius Utomo Pr dan Prosesi Pemakaman (ist)

BERIKUT ini kami sampaikan rangkaian upacara penghormatan, misa requiem, dan prosesi pemakaman jenazah Romo Gregorius Utomo Pr.

Roo G. Utomo meninggal dunia pada hari Sabtu tanggal 15 Februari 2020 pukul 04.50 WIB di RS Panti Rapih Yogjakarta:

  1. Jenazah di emayamkan di Rumah Duka Michael RS Panti Rapih hari Sabtu ini hanya sampai pukul 11.00 WIB.
  2. Pukul 11.00 WIB jenazah diberangkatkan menuju Gereja HKTY Ganjuran.
  3. Misa requiem pukul 16.00 WIB di Gereja HKTY Ganjuran.
  4. Misa requiem pukul 18.00 WIB di Gereja HKTY Ganjuran.
  5. Minggu 16 Februari pukul 05.00 WIB jenasah disemayamkan di Pelataran Candi Mandala HKTY.
  6. Minggu 16 Februari 2020 Pukul 07.00 WIB Perayaan Ekaristi peringatan Hari Orang Sakit Sedunia dan Penghormatan jenazah di Pelataran Candi Mandala HKTY
  7. Minggu, 16 Februari pukul 13.00 WIB, jenazah diberangkatkan ke Seminari Tinggi Santo Paulus Kentungan untuk disemayamkan di Kapel Seminari Tinggi.
  8. Senin tanggal 17 Februari pukul 10.00 WIB ,Perayaan Ekaristi Requiem yang dipimpin oleh Mgr. Robertus Rubiyatmoko di Kapel Seminari Tinggi Santo Paulus Kentungan dan dilanjutkan upacara pemakaman di makam romo-romo KAS Seminari Tinggi Santo Paulus Kentungan. (Berlanjut)

Hormat kami

Romo FX Krisno Handoyo Pr
Pastor Paroki HKTY Ganjuran

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here