Enam imam diosesan baru Keuskupan Agung Palembang bersama Mgr. Aloysius Sudarso SCJ usai ke-6 neomis itu menerima Sakramen Imamatnya di Gereja St. Yoseph Kota Palembang, Selasa tanggal 29 Mei 2019. (Frans Tanto/Paroki St. Yoseph Palembang)
INILAH album peristiwa tahbisan imamat enam orang imam diosesan (praja) baru Keuskupan Agun Palembang. Ke-6 imam baru ini menerima Sakramen Imamat mereka di Gereja St. Yoseph, Kota Palembang, Selasa tanggal 29 Mei 2018.
Kredit foto: Frans Tanto/Paroki St. Yoseph Palembang
Pemanggilan terhadap enam diakon calon imam oleh Uskup Penahbis agar maju ke depan untuk bersiap menerima Sakramen Imamat.
Menelungkup berdoa mohon berkat dan rahmat kepada Tuhan melalui Santo-santa.
Venite Sancte Spiritu.
Penupangan tangan oleh Uskup — Mgr. Aloysius Sudarso SCJ– di atas kepala Diakon calon imam menandai inti prosesi pemberian Sakramen Imamat kepada imam tertahbis.
Tahbisan Imam Diosesan Keuskupan Agung Palembang di Gereja St. Yoseph (2)
Para imam membantu para neomis (imam baru) memakai kasula imamat mereka.
Pengurapan tangan dengan minyak dan janji imamat.
Prosesi tahbisan.
Prosesi tahbisan.
Dukungan para imam untuk ke-6 neomis (imam tahbisan baru)
Prosesi tahbisan.