Uskup Mgr Samuel Oton Sidin OFMCap tentang Banjir Sintang (10)

0
919 views
Uskup Keuskupan Sintang Mgr. Samuel Oton Sidin OFMCap (Br. Rafael MTB)

USKUP Keuskupan Sintang di Kalbar Mgr. Samuel Oton Sidin OFMCap kali ini bicara tentang bencana banjir skala massif yang melanda tiga kabupaten yang masuk ranah reksa pastoral Keuskupan Sintang.

Ketiga daerah itu adalah Kabupaten Melawi, Kabupaten Kapuas Hulu, dan Kabupaten Sintang.

Yang paling parah terkena dampak genangan banjir adalah sejumlah kawasan di wilayah Kabupaten Sintang dan beberapa wilayah di Kabupaten Kapuas Hulu.

Pada kesempatan ini, Bapak Uskup Keuskupan Sintang Mgr. Samuel Oton Sidin OFMCap mengucapkan terimakasih atas donasi amal kasih dari semua pihak sehingga Keuskupan Sintang bisa melakukan kegiatan kemanusiaan bagi para korban banjir.

Ref: Sintang, la solidarietà dei cattolici in aiuto alle popolazioni alluvionate

Kredit video: Komisi Komsos Keuskupan Sintang.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here